Daftar Tim yang Lolos Perempat Final dan Top Skor Piala Presiden 2022

Menariknya, Arema kalah di laga pertama dari PSM Makassar, tapi setelahnya mereka bisa bangkit dengan menundukkan Persik Kediri dan Persikabo 1973.

Arema ditemani oleh PSM yang berhasil mengamankan posisi runner-up dengan 4 poin. Jumlah poin tersebut sama dengan Persik, tapi PSM berhak lolos ketimbang Persik karena koleksi kartu kuning mereka lebih sedikit.

Daftar tim lolos perempat final Piala Presiden 2022

• Arema FC

• PSM Makassar

• Persib Bandung

• Bhayangkara FC

• PSIS Semarang

• PSS Sleman

• Borneo FC

Daftar tim tersingkir dari Piala Presiden 2022

• Persik Kediri

• Persikabo 1973

• Persebaya Surabaya

• Bali United

• Persija Jakarta

• Madura United

• Persita Tangerang

• Dewa United

• Persis Solo

Hasil Lengkap Grup A

Sabtu, 11 Juni 2022

• Persis Solo 0-0 PSS Sleman

Senin, 13 Juni 2022

• PSIS Semarang 6-1 Persita Tangerang (Oktafianus Fernando 15′, Carlos Fortes 37′, 79′, Taise Marukawa 40′, Hari Nur 52′, Rachmad Hidayat 89′; Ramiro Fergonzi 55′-pen)